• pulau (gunung, batu) di laut yang terjadi dari tumpukan karang yang sudah membatu
• batu kapur di laut yang terjadi dari zat yang dikeluarkan oleh binatang kecil jenis anthozoa (tidak bertulang punggung); batuan organik sebagai tempat tinggal binatang karang; koral
• tumbuhan laut yang menyerupai atau seperti karang