Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Telusuri Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), daftar kata berawalan huruf T, page: 15

taksi liar

taksi gelap

taksi resmi

taksi yang beroperasi dengan izin resmi

taksidermi

seni mengolah dan mengawetkan binatang, sehingga tercipta burung, dan sebagainya serta mengisinya sehingga berbentuk seperti aslinya

taksimeter

alat untuk menunjukkan jarak tempuh yang dinyatakan dalam kilometer per jam; meter kecepatan; spedometer

taksin

zat resin yang diekstraksi dari daun sejenis pohon cemara

taksir

tidak mengindahkan; lalai; alpa

taksiran

kiraan; hitungan kasar

taksis

[Lihat {takhsis}]

taksis negatif

menjauhi sumber rangsangan

taksis positif

mengarah atau bergerak ke sumber rangsangan

taksologi

ilmu pengelompokan makhluk hidup secara bersistem

takson

kelompok taksonomi, tanpa memandang tingkatannya, misalnya suku, marga, jenis, variabel

taksonomi

klasifikasi unsur bahasa menurut hubungan hierarkis; urutan satuan fonologis atau gramatikal yang dimungkinkan dalam satuan bahasa

taktik

muslihat

taktil

berkaitan dengan sentuhan atau rabaan

taktis

secara taktik; dengan siasat

takuh

tidak rata

takuh takah

takik-takik; takuk-takuk; bermacam-macam takik (takuk)

takuk

takik yang agak dalam (pada pohon nyiur dan sebagainya), tempat tumpuan kaki ketika memanjat

takur

tunduk

takut

tidak berani (berbuat, menempuh, menderita, dan sebagainya)

takut akan bayang-bayangnya

takut atau khawatir karena ingat akan perbuatan sendiri yang buruk

takut akan lumpur

menghindarkan diri dari kesusahan yang kecil, jatuh ke dalam kesusahan yang lebih besar

takut bayang-bayang

perasaan takut tanpa alasan

takut di hantu

mendapat kesusahan (kecelakaan) karena takut akan sesuatu yang sebenarnya tidak perlu ditakuti

takut suntuk malam

takut akan sampai pada batas malam; takut kemalaman

takut titik lalu tumpah

karena segan merugi sedikit, jadi menderita kerugian besar

takutkan tuma

sayang akan sesuatu yang berharga, tetapi dapat kerugian besar

takut-takut

selalu merasa takut; sangat takut

takut-takut berani

agak takut; bimbang; ragu-ragu